Sampul Maut (Ang Teng Hiat Kiam)

Pengarang : Wen Wu
Cerita Silat Sampul Maut atau Ang Teng Hiat Kiam ini merupakan hasil karya pengarang Wen Wu, yang diterbitkan tahun 1961.

'Cuplikan : Siauw Bie berlari terus tanpa tujuan di semak belukar yang penuh dengan batu-batu gunung, goa-goa dan pengkolan-pengkolan dalam suasana gelap di malam hari.

duapuLuh tiga

Wei Beng Yan menyusul dari belakang, namun ia tidak berhasil menjumpai kekasihnya itu. Ia mencari terus dan akhirnya sampai di kaki suatu jurang yang curam, tanpa banyak pikir lagi ia segera meloncat ke atas jurang itu dengan ilmu pik-houw-pa-ciong (Cecak merayap di atas tembok), dan dalam waktu yang pandek saja ia sudah berada di atas jurang itu sambil mengawasi keadaan di sekitarnya,

„Bie moay! Bie moay!” serunya keras.

Seruan itu diulangi berturut-turut hingga delapan kali, namun yang terdengar hanya gema suaranya sendiri saja.

„Anjing! Apakah kau sudah bosan hidup berteriak-teriak tidak keruan di tengah malam buta?!”: .........."
Loading....
DONASI VIA TRAKTEER Bagi para cianpwe yang mau donasi untuk biaya operasional Cerita Silat IndoMandarin dipersilahkan klik tombol hati merah disamping :)

Posting Komentar